Kemenpar berkolaborasi dengan industri bahari menyelenggarakan Kegiatan Wisata Pengenalan atau Familiarization Trip (Famtrip) bagi pelaku usaha perjalanan wisata selam di pasar wisatawan mancanegara (wisman) wilayah Eropa dan Amerika. (Foto: Biro Komunikasi Kementerian Pariwisata-kemenpar.go.id)