Wali Kota Malang Wahyu Hidayat yang akrab disapa Pak Mbois mengatakan penetapan Kota Malang Jadi Kota Kreatif UNESCO Bidang Media Arts menjadi kado istimewa menjelang pelaksanaan Indonesia Creative Cities Festival (ICCF) yang akan digelar di Kota Malang pada 8 November 2025. (Foto: Kominfo Kota Malang)
Usai ikut Apel Ojol Kamtibmas yang dipimpin Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo di Stadion Gajayana Kota Malang, Jumat (31/10/2025) hari ini, Gaspol Tangguh Malang Raya berharap sinergi dengan Polri makin terjaga. (Foto: Gaspol Tangguh Malang Raya)
Wali Kota Malang Dr Ir Wahyu Hidayat MM terus menggenjot keberhasilan pelaksanaan Koperasi Kelurahan Merah Putih (KKMP) di Kota Malang. Salah satu keberhasilan KKMP sangat bergantung pada kualitas sumber daya manusia yang mengelolanya. (Foto : Prokopim Setda Kota Malang)